Logo

Persekutuan Remaja

Persekutuan Remaja

Persekutuan Remaja

Sabtu, pk. 16:00

Persekutuan Remaja adalah waktu yang dinanti pada remaja untuk berkumpul, bersekutu, dan bertumbuh bersama dalam iman. Kami mengundang dan menantikan kehadiran Anda dalam persekutuan kami, dimana Anda dapat menemukan komunitas yang mendukung, membangun iman, dan menjalani kehidupan yang penuh dengan kasih dan tujuan dalam Kristus. Tuhan memberkati!

Cek IG : https://www.instagram.com/remaja.griikertajaya

Mungkin Anda juga tertarik

KU1 : Minggu, pk. 07:30
KU2 : Minggu, pk. 10:00

Pagi : Minggu, pk. 07:30
Siang : Minggu, pk. 10:00